Pages

Kamis, 01 Desember 2011

5


SIFAT GELOMBANG BUNYI
Gelombang bunyi mempunyai sifat memantul, diteruskan dan diserap oleh benda. Apabilagelombang suara mengenai tubuh manusia (dinding) maka bagian dari gelombang akandipantulkan dan bagian lain akan diteruskan/ditransmisi kedalam tubuh

Mula – mula gelombang bunyidengan amplitudo tertentu mengenai dinding, gelombang bunyi tersebut dipantulkan (R). pantulkan tersebut tergantung akan impedansi akustik.Pernyataan itu ditulis sebagai berikut :


R/Ao = Z
1
-Z
2
/Z
1
+Z
2
Z1,2 = impedansi akustik (V) dari kedua media.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar